Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UI-Rajawali Fondation Bentuk Pusat Kajian Kebijakan Publik

Kompas.com - 15/03/2012, 10:11 WIB
Hermas Effendi Prabowo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com- Untuk menjawab tantangan masa depan yang makin sulit, diperlukan sumber daya manusia yang berkompetensi dan berkeahlian dan handal.

Untuk itulah, UI dan Rajawali Fondation meembentuk Pusat Kajian Kebijakan Publik yang diberi nama Indonesia Center for Public Policy Studies/ICPPS. Grand launching ICPPS dilakukan, Kamis (15/3/2012) di Hotel Four Seasson, Jakarta.

Chairman ICPPS adalah Prof Dorodjatun Kuntjoro-Jakti Ph.D dengan CEO Dr Ir Nining Indroyono Soesilo MA, dan dewan penasehat salah satunya Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia Prof Firmanzah PhD.

ICPPS didedikasikan khusus dalam keikutsertaan membangun kapasitas mereka dalam merumuskan strategi dan kebijakan nasional/regional/global agar kepentingan publik selalu menjadi perhatian utama dari pemerintah, demi pemerintahan NKRI di masa mendatang. Berupaya untuk melunturkan tembok-tembok pemisah yang dibangun oleh masing-masing disiplin ilmu, demi terciptanya kerjasama yang sungguh-sungguh di antara cendekiawan Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com