Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penerima Beasiswa Jepang Dilepas

Kompas.com - 01/10/2009, 20:19 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebanyak 104 mahasiswa Indonesia yang mendapat beasiswa dari Kementrian Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi atau Mombukagakusho akan segera berangkat ke Jepang pada Oktober ini. Acara pelepasan penerima beasiswa di kantor Kedutaan Besar Jepang di Jakarta, Kamis (1/10), dihadiri pada mahasiswa Indonesia dan Duta Besar Jepang untuk Indonesia Kojiro Shiojiri.

Mahasiswa Indonesia yang melanjutkan pendidikan di Jepang tersebar di bidang riset, studi Jepang, pelatihan guru, program pemimpin muda, serta program pengembangan karier. Total penerima beasiswa Jepang dari Indonesia yang diberangkatkan tahun 2009 ini berjumlah 176 mahasiswa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com