Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Universitas Bengkulu Punya 1.270 Kursi

Kompas.com - 23/06/2010, 10:01 WIB

BENGKULU, KOMPAS.com - Universitas Bengkulu (Unib) pada tahun akademik 2010 ini menyediakan 1.270 kursi untuk mahasiswa baru melalui seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNMPTN). Para mahasiswa dapat mendaftar di tujuh fakultas di lingkungan perguruan tinggi negeri tersebut.

"Mahasiswa bisa memilih 32 jurusan di tujuh fakultas yang ada," kata Pembantu Dekan I Universitas Bengkulu, Fachrurozi, di Bengkulu, Rabu (23/6/2010).

Fachrurozi mengatakan, tes penerimaan mahasiswa baru sudah digelar Rabu (16/6/2010) pekan lalu melibatkan 5.162 peserta. Hasil seleksi tersebut akan diumumkan pada 17 Juli 2010.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com