Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 23/09/2019, 13:49 WIB

KOMPAS.com - Melalui Pameran Bursa Kerja (Job Fair) Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo, PT Kereta Api Indonesia membuka kesempatan untuk bergabung dan berkarir di PT KAI. Lowongan kerja ini terbuka bagi lulusan program D3 hingga S1.

"UNS Solo Job Fair XX" akan berlangsung Rabu sampai Kamis, 25-26 September 2019 mulai pukul 08.00 – 16.00 WIB bertempat di Auditorium dan Gedung Student Center Universitas Sebelas Maret (UNS) – Solo, Jawa Tengah.

Formasi pekerjaan

Lowongan pekerjaan yang terbuka dalam tahap ini terdiri atas beberapa formasi bidang pekerjaan dan terbuka untuk lulusan jenjang SMA hingga S1:

1. Dokter Gigi dan Umum: lulusan S1/D4 Kedokteran Gigi dan Kedokteran Umum (pria dan wanita).

2. SDM/HRD: lulusan S1/D4 Manajemen SDM, Ilmu Hukum dan Psikologi (pria dan wanita).

3. Humas: lulusan D3/S1 Desain Komunikasi Visual dan Multimedia (pria).

4. Perawat/Bidan: lulusan Keperawatan dan Kebidanan (pria dan wanita).

Baca juga: Dapatkan Beasiswa Pendidikan Rp 200 Juta bagi Siswa SMA Jabodetabek!

5. Polisi Khusus Kereta Api: lulusan SMA/MA IPA/IPS dan SMK Otomotif/Listrik (pria).

6. IT dan Bangunan: lulusan SMK Bangunan, Sipil, Rekayasa Perangkat Lunak, Jaringan, dan Teknik Komputer).

7. Masinis atau Train Captain: lulusan SMA/MA IPA dan SMK Mesin, Otomotif, Listrik (pria dan wanita).

8. Sarana: lulusan SMA/MA IPA dan SMK Mesin, Otomotif, Listrik (pria). 

Syarat peserta

1. Warga Negara Indonesia (WNI), Pria/Wanita.

2. Memiliki 

  • Ijazah SLTA dengan Nilai UN/UAN rata-rata minimal 7,0 (tujuh koma nol);
  • Ijazah D3 dengan IPK minimal 2,95 dan akreditasi jurusan pada saat tanggal kelulusan minimal “B” dari BAN-PT, khusus Formasi Paramedis dapat menggunakan akreditasi dari LAM KES yang diterbitkan oleh Kemenkes/Dinkes dan melampirkan Surat Tanda Registrasi Perawat/Bidan.
  • Ijazah S1 dengan IPK minimal 2,95 dan akreditasi jurusan pada saat tanggal kelulusan “A” menggunakan akreditasi dari BAN-PT, khusus formasi Dokter Umum dan Dokter Gigi juga melampirkan Ijazah Profesi dan Transkrip Nilai Profesi serta Surat Tanda Registrasi sebagai Dokter Umum / Dokter Gigi.

3. Usia pelamar per 01 Oktober 2019 :

  • Tingkat SLTA serendah-rendahnya 18 (delapan belas) tahun dan setinggi-tingginya 25 (dua puluh lima) tahun;
  • Tingkat D3 serendah-rendahnya 20 (dua puluh) tahun dan setinggi-tingginya 27 (dua puluh tujuh) tahun;
  • Tingkat S1 serendah-rendahnya 21 (dua puluh satu) tahun dan setinggi-tingginya 30 (tiga puluh) tahun.

4. Tinggi badan:

Baca juga: Sulit Biaya Selesaikan Kuliah? CIMB Tawarkan Beasiswa Kejar Mimpi

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+