Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 28/10/2019, 18:46 WIB

KOMPAS.com – Asia Pacific Youth Exchange (APYE) merupakan program pertukaran pemuda antar-negara di Asia Pasifik bertujuan menyediakan pengalaman belajar bagi generasi muda dan melakukan gerakan nyata mencapai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (Sustainable Development Goals/SDGs).

Seperti dilansir di laman resminya, gerakan itu merupakan bagian rangkaian tujuan universal mencari solusi atas berbagai masalah mendesak mengenai lingkungan, politik, dan ekonomi yang dihadapi dunia saat ini.

APYE telah diselenggarakan sejak 2016 dan diikuti sekitar 1.500 anak muda berasal lebih dari 25 negara. Mereka mendapatkan pengalaman langsung melalui komunitas, pelatihan kepemimpinan, dan wadah penyampaian ide difasilitasi mentor berpengalaman. 

Program APYE 2020 akan diadakan selama dua minggu di Kota Ho Chi Minh, Vietnam, dari tanggal 9 sampai 21 Februari 2020. Pendaftaran awal sudah dibuka sejak 15 Oktober 2019 dan tersedia penawaran diskon 15 persen untuk biaya kepesertaan bagi kandidat yang mendaftar sebelum 3 November 2019.

Cakupan beasiswa

Berikut cakupan pembiayaan ditanggung mengikuti program selama 13 hari:

1. Akomodasi hotel

2. Transportasi harian dan kedatangan di bandara

3. Transportasi dan tempat tinggal

4. Makan tiga kali sehari dan snack

5. Acara khusus, yaitu Malam Budaya dan Simposium Pemuda.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+