KOMPAS.com - Perbankan menjadi salah satu industri yang menawarkan prospek karier menjanjikan karena menjadi salah satu kebutuhan banyak orang.
Salah satu perbankan terbesar di Indonesia yakni PT Bank Central Asia Tbk atau Bank BCA merupakan salah satu bank yang terus membuka rekrutmen di tahun 2020.
Di mana proses rekrutment akan terus berjalan menggunakan tes dan interview daring (online).
Bagi lulusan kuliah D3/S1, bekerja di perbankan bisa menawarkan pengalaman berharga sebagai bekal untuk mengembangkan karier di masa depan.
Baca juga: Info Lowongan Kerja PT Yamaha Motor Indonesia untuk Lulusan S1
Dirangkum dari laman resmi BCA pada Sabtu (19/9/2020), berikut formasi lowongan kerja Bank BCA untuk lulusan S1:
Posisi Pekerjaan: Staf
Lokasi: Jakarta
Tutup lamaran: 31-12-2020
Gambaran pekerjaan:
Saat ini PT Bank Central Asia Tbk sedang membutuhkan peran seorang Staf Perekrutan yang diharapkan untuk dapat melakukan proses seleksi karyawan, membantu proses rekrutmen kandidat, bekerja sama dengan unit kerja untuk pemenuhan kebutuhan karyawan di unit kerja, mengembangkan ide-ide baru mengenai proses seleksi karyawan serta membuat konsep seleksi karyawan yang sesuai dengan perkembangan dan perubahan tuntutan bisnis.
Baca juga: Beasiswa S2 Jepang, Biaya Kuliah hingga Tunjangan Rp 22 Juta per Bulan
Persyaratan:
Posisi Pekerjaan: Staf
Lokasi: Jakarta/ Surabaya
Tutup lamaran: 31-12-2020
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.