Salin Artikel

Rajut Kebhinekaan Anak Bangsa, Untar Gelar Perayaan Imlek

KOMPAS.com - Universitas Tarumanagara (Untar) menyelenggaran perayaan Imlek 2019 dengan tema “Untar untuk Kemakmuran Indonesia”, Kamis (14/2/2019) di Auditorium Untar, Jakarta.

Perayaan Imlek ini diselenggarakan dalam rangka menjaga  tradisi dan menghormati keberagaman serta menjalin silaturahmi.  

Rektor  Prof. Agustinus Purna Irawan mengatakan budaya yang ada di Indonesia adalah alat pemersatu bangsa. 

"Dengan menggali berbagai budaya yang ada membuat kita menjadi tumbuh dan berkembang dalam keadaban dan kemanusiaan. Untar sebagai sebuah pendidikan tinggi melahirkan lulusan yang memiliki nilai-nilai luhur dan salah satunya melalui budaya," tegas Rektor Untar.

Prof. Agustinus juga menyoroti  kondisi saat ini di mana banyak hoaks beredar. “Menjiwai budaya yang ada di sekitar kita membuat kita tidak mudah termakan hoaks”, ujarnya.

Hal senada juga disampaikan Ketua Pengurus Yayasan Tarumanagara Gunardi yang mengajak seluruh keluarga besar Untar terus meningkatkan silaturahmi, merajut kebhinekaan, membangun persaudaraan, demi kemajuan bangsa Indonesia.

Acara dibuka dengan Tari Gending Sriwijaya dari daerah Sumatera Selatan dan dimeriahkan atraksi barongsai dan wushu. 

Rektor Untar juga sempat menampilkan kebolehannya bermain alat musik tradisional Guzheng bersama mahasiswi Untar Adeline. 

Perayaan Imlek kali ini  hadir pula delegasi dari Kun Shan University dan I- Shou University.  Kedua delegasi dari perguruan tinggi di Taiwan tersebut sedang melakukan kunjungan di Untar.

Perayaan Imlek dihadiri sivitas akademika Untar dan jajaran pimpinan Yayasan Tarumanagara diantaranya Ketua Pembina Yayasan Tarumanagara Indra Gunawan Masman serta undangan lainnya.

https://edukasi.kompas.com/read/2019/02/16/10224811/rajut-kebhinekaan-anak-bangsa-untar-gelar-perayaan-imlek

Terkini Lainnya

UM Mulai Pembangunan Gedung Poliklinik, Dukung Layanan Kesehatan Kampus dan Masyarakat

UM Mulai Pembangunan Gedung Poliklinik, Dukung Layanan Kesehatan Kampus dan Masyarakat

Edu
Kecurangan UBTK SNBT 2025, Pelaku Bisa Dipidana jika Terbukti

Kecurangan UBTK SNBT 2025, Pelaku Bisa Dipidana jika Terbukti

Edu
Panitia SNPMB Tegaskan akan Diskulifikasi jika Peserta UTBK Terbukti Curang

Panitia SNPMB Tegaskan akan Diskulifikasi jika Peserta UTBK Terbukti Curang

Edu
Modus Kecurangan Baru UBTK SNBT 2025: Peserta Pasang Kamera di Behel Gigi

Modus Kecurangan Baru UBTK SNBT 2025: Peserta Pasang Kamera di Behel Gigi

Edu
Viral Dugaan Kebocoran Soal UTBK 2025, Ketua SNPMB: Itu Tak Akan Terjadi

Viral Dugaan Kebocoran Soal UTBK 2025, Ketua SNPMB: Itu Tak Akan Terjadi

Edu
Viral Dugaan Kecurangan UTBK SNBT 2025, Ketua SNPMB: Itu Ada Saja, Kami Investigasi

Viral Dugaan Kecurangan UTBK SNBT 2025, Ketua SNPMB: Itu Ada Saja, Kami Investigasi

Edu
Viral Kebocoran Soal UTBK SNBT 2025, Ketua SNPMB Buka Suara

Viral Kebocoran Soal UTBK SNBT 2025, Ketua SNPMB Buka Suara

Edu
6 Modus Kecurangan Siswa di UTBK SNBT 2025, Ada Kamera di Behel Gigi

6 Modus Kecurangan Siswa di UTBK SNBT 2025, Ada Kamera di Behel Gigi

Edu
Menarik Ditiru, 7 Cara SMA Al-Azhar Gelar Pensi di Mal dan Hadirkan Sheila on 7

Menarik Ditiru, 7 Cara SMA Al-Azhar Gelar Pensi di Mal dan Hadirkan Sheila on 7

Edu
Survei KPK Ungkap Praktik Menyontek Pelajar dan Kedisiplinan Guru-Dosen, Ini Hasilnya

Survei KPK Ungkap Praktik Menyontek Pelajar dan Kedisiplinan Guru-Dosen, Ini Hasilnya

Edu
Cegah Kecurangan UTBK 2025, Unair Wajibkan Peserta Pakai Sandal

Cegah Kecurangan UTBK 2025, Unair Wajibkan Peserta Pakai Sandal

Edu
2 Hari UTBK SNBT 2025 Digelar, Ada 14 Kasus Kecurangan Ditemukan

2 Hari UTBK SNBT 2025 Digelar, Ada 14 Kasus Kecurangan Ditemukan

Edu
Perluas Pendidikan Diaspora, LSPR Institute dan Kyungwoon University Jalin Kolaborasi

Perluas Pendidikan Diaspora, LSPR Institute dan Kyungwoon University Jalin Kolaborasi

Edu
SMA Cahaya Rancamaya Jadi Perwakilan Jawa Barat dalam Program SMA Unggul Garuda 2025

SMA Cahaya Rancamaya Jadi Perwakilan Jawa Barat dalam Program SMA Unggul Garuda 2025

Edu
Belum Lulus, Sudah Sertifikasi: Mahasiswa MNP Tempuh Pelatihan MICE bersama Profesional

Belum Lulus, Sudah Sertifikasi: Mahasiswa MNP Tempuh Pelatihan MICE bersama Profesional

Edu
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke