Salin Artikel

Beasiswa D3 ACA Segera Ditutup, Gratis Biaya Kuliah hingga Uang Saku

KOMPAS.com - Bagi lulusan SMA/ SMK atau sederajat berprestasi namun belum memiliki kesempatan melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi, PT Asuransi Central Asia (ACA) kembali membuka " Magang Beasiwa 2019".

Program magang beasiswa ini masih terbuka hingga tanggal 15 Juli 2019 mendatang.

Program "Magang Beasiswa 2019" ini bertujuan mendukung ketersediaan sumber daya manusia Indonesia yang berpendidikan dan berkualitas terutama untuk memajukan industri asuransi.

Sasaran pendaftar program "Magang Beasiswa" ACA adalah siswa keluarga kurang mampu, mempunyai kemampuan akademik unggul dan jiwa kepemimpinan kuat serta berkeinginan melaksanakan studi lanjut pada program DIII Asuransi Kerugian.

Program beasiswa ini bekerjasama dengan dua institusi pendidikan yaitu Sekolah Tinggi Manajemen Risiko Asuransi (STIMRA) dan Sekolah Tinggi Manajemen Asuransi Trisakti (STMA Trisakti).

Cakupan beasiswa

1. Beasiswa program D-3 Asuransi di STIMRA atau STMA Trisakti.

2. Akomodasi bagi penerima beasiswa luar Jabodetabek.

3. Uang saku setiap bulan.

4. On Job Training sesuai pendidikan.

Syarat peserta

1. Legalisir fotocopy Ijazah dan SKHUN sebanyak 2 lembar.

2. Nilai Ujian Nasional dan Ujian Sekolah untuk mata pelajaran Matematika dan Bahasa Inggris Minimal 7.50.

3. Nilai rata-rata Ujian Nasional dan Nilai Rata-rata Ujian Sekolah 7.50 untuk SMA dan 8.00 untuk SMK.

4. Fotocopy raport kelas 1-3.

Syarat Administrasi

1. Lulusan SMA/sederajat maksimal usia 21 tahun pada September 2017.

2. Fotocopy Akte lahir 2 lembar.

3. Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) dari RT/RW setempat.

4. Fotocopy KTP 2 lembar.

5. Surat Keterangan Sehat dari Dokter.

6. Fotocopy SKCK 2 lembar.

7. Foto Berwarna ukuran 3x4 dan 4x6 masing-masing 2 lembar.

8. Lulus seleksi yang diadakan oleh HRD PT Asuransi Central Asia.

Pendaftaran dilakukan paling lambat tanggal 15 Juni 2019 dengan mengirimkan berkas lamaran melalui email: hrdtraining@acains.com dengan menuliskan subyek email " Magang Beasiswa".

Keterangan lengkap dapat diakses melalui laman resmi: https://aca.co.id/Home

https://edukasi.kompas.com/read/2019/07/08/06593921/beasiswa-d3-aca-segera-ditutup-gratis-biaya-kuliah-hingga-uang-saku

Terkini Lainnya

Guru-guru Soroti Meningkatnya Kasus Kekerasan di Sekolah dalam Setahun Terakhir

Guru-guru Soroti Meningkatnya Kasus Kekerasan di Sekolah dalam Setahun Terakhir

Edu
Dana KIP Kuliah Bisa Cair jika Mahasiswa Penerima Sudah Terdata di PDDikti

Dana KIP Kuliah Bisa Cair jika Mahasiswa Penerima Sudah Terdata di PDDikti

Edu
Menpan-RB Tegaskan Sanksi bagi Peserta SKD CPNS 2024 yang Pakai Calo

Menpan-RB Tegaskan Sanksi bagi Peserta SKD CPNS 2024 yang Pakai Calo

Edu
'ITC Leadership Conclave 2024': Pemimpin Jadi Kunci Transformasi di Era Ketidakpastian

"ITC Leadership Conclave 2024": Pemimpin Jadi Kunci Transformasi di Era Ketidakpastian

Edu
Guru Besar Kehormatan Unair, Prof Sunarto Dilantik Jadi Hakim Ketua MA

Guru Besar Kehormatan Unair, Prof Sunarto Dilantik Jadi Hakim Ketua MA

Edu
Dua Cara Cek Hasil Skor SKD CPNS 2024 secara 'Online'

Dua Cara Cek Hasil Skor SKD CPNS 2024 secara "Online"

Edu
Pendidikan di Jerman Fokus Bangun 'Skill' Mahasiswa, Aljerin: Lebih Dibutuhkan Industri

Pendidikan di Jerman Fokus Bangun "Skill" Mahasiswa, Aljerin: Lebih Dibutuhkan Industri

Edu
Sosok William, Siswa SMA yang Teliti Kacang Koro untuk Diabetes dan Malnutrisi

Sosok William, Siswa SMA yang Teliti Kacang Koro untuk Diabetes dan Malnutrisi

Edu
Skill Data Science Banyak Dibutuhkan, DQLab Buka Pelatihan Excel hingga Koding Gratis

Skill Data Science Banyak Dibutuhkan, DQLab Buka Pelatihan Excel hingga Koding Gratis

Edu
Pemerintah Libatkan Siswa SMK dalam Program Konversi Kendaraan BBM ke Listrik

Pemerintah Libatkan Siswa SMK dalam Program Konversi Kendaraan BBM ke Listrik

Edu
Bahlil Lahadalia Lulus Doktor 1 Tahun 8 Bulan, UI: Masa Studi Sesuai Aturan

Bahlil Lahadalia Lulus Doktor 1 Tahun 8 Bulan, UI: Masa Studi Sesuai Aturan

Edu
Tingkatkan Kualitas Generasi Muda Indonesia, Alumni Jerman Deklarasikan Aljerin

Tingkatkan Kualitas Generasi Muda Indonesia, Alumni Jerman Deklarasikan Aljerin

Edu
Pengabdian Masyarakat FPPsi UNJ Perkuat Pembelajaran Kreatif Guru di Garut Jabar

Pengabdian Masyarakat FPPsi UNJ Perkuat Pembelajaran Kreatif Guru di Garut Jabar

Edu
'Open House YWAMJP' Angkat Tema Pembelajaran Digital dan Keunggulan Global

"Open House YWAMJP" Angkat Tema Pembelajaran Digital dan Keunggulan Global

Edu
Pemisahan Kemendikbud Memiliki Tantangan dalam Komunikasi dan Koordinasi

Pemisahan Kemendikbud Memiliki Tantangan dalam Komunikasi dan Koordinasi

Edu
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke