KOMPAS.com - Program Belajar dari Rumah di TVRI hadir kembali dengan tayangan “Pembangkit Listrik Tenaga Matahari” yang tayang pada pukul 09.30-10.00 WIB untuk SMP dan sederajat.
Belajar dari Rumah adalah program Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan ( Kemendikbud) memberikan alternatif pendidikan bagi semua kalangan di masa darurat Covid-19.
Berikut soal dan jawaban Belajar dari Rumah di TVRI untuk kelas SMP dan sederajat hari Rabu, 3 Juni 2020:
Soal 1
Mengapa matahari memiliki peranan penting bagi kehidupan makhluk hidup di bumi?
Jawaban
Berikut beberapa alasan mengapa matahari memiliki peranan yang penting bagi kehidupan makhluk hidup di bumi :
Soal 2
Mengapa panel surya (solar cell) menjadi bagian penting dalam pembangkit listrik tenaga matahari?
Jawaban
Karena solar cell merupakan komponen utama yang berfungsi mengubah cahaya matahari menjadi energi listrik.
Photon yang berasal dari sinar matahari akan diubah menjadi elektron oleh solar cell sehingga menjadi energi listrik.
Soal 3
Sebutkan tiga hal yang dapat kamu lakukan di rumah untuk menghemat penggunaan listrik! Berikan alasanmu!
Jawaban
Hal-hal untuk menghemat listrik :
https://edukasi.kompas.com/read/2020/06/03/231127771/soal-dan-jawaban-pembangkit-listrik-tenaga-matahari-belajar-di-tvri-untuk