Persyaratan Umum
Selain warga negara Indonesia dengan pendidikan minimal S1 dari universitas di Indonesia, pendaftar harus dapat menunjukkan bukti prestasi akademik dengan IPK minimal 2,75.
Dengan pengalaman kerja setelah lulus S-1 minimal 2 tahun di institusi terakhir; pendaftar harus berlatar belakang pendidikan atau bidang kerja yang sesuai dengan pilihan studi program master pilihannya.
Tertarik? Saat ini, pendaftaran beasiswa StuNed sudah dibuka dan batas akhir pendaftarannya sampai 15 Maret 2010 mendatang. Informasi lebih lanjut bisa dilihat di www.nesoindonesia.or.id/indonesian-students/informasi-dalam-bahasa/beasiswa/stuned.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.