Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Haruskah Kerja "Part Time" di Rumah Setelah Lulus?

Kompas.com - 21/06/2018, 21:37 WIB
Yohanes Enggar Harususilo

Penulis

Bisa jadi lebih mahal

Terakhir, pertimbangkan biaya keuangan saat memilih bekerja dari rumah. Banyak pekerja jarak jauh menggunakan peralatan mereka sendiri, sementara rekan-rekan mereka yang berbasis kantor mendapatkan fasilitas ini.

Bekerja dari rumah juga dapat menghabiskan lebih banyak waktu. Karena kita dapat bekerja kapan pun kita suka, kita mulai mulai memasukkan 'jam tambahan' atau ekstra.

Kita dapat mulai lebih awal, bekerja lebih lama atau menggunakan waktu di akhir pekan,  sementara rekan kantor tidak.

Namun tidak ada keraguan pula bahwa bekerja dari rumah juga membawa banyak keuntungan. Yang terutama adalah kita mampu mengelola dan menjaga keseimbangan pekerjaan dan hidup.

Pikirkan secara matang bahwa menjadi pekerja jarak jauh sungguh merupakan pekerjaan yang sesuai dengan diri kita.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com