Beasiswa Penuh S2 Chevening, Kuliah di Universitas Bergengsi Inggris

Kompas.com - 07/09/2019, 09:04 WIB
Yohanes Enggar Harususilo

Penulis

KOMPAS.com - Chevening merupakan program beasiswa global Pemerintah Inggris dan menawarkan kesempatan belajar di Inggris guna melahirkan pemimpin masa depan.

Beasiswa ini diberikan kepada profesional berprestasi dari seluruh dunia, termasuk Indonesia untuk mengejar gelar master satu tahun dalam bidang apa pun di universitas mana pun di Inggris.

Beberapa pilihan universitas yang terbuka untuk program ini meliputi universitas bergengsi di Inggris antara lain; Cardiff University, University of Nottingham, University of Aberdeen, University of Cambridge, University of Bristol, University of Oxford, Coventry University, University of Warwick dan lainnya.

Berbagai program studi tersedia dalam beasiswa ini, antara lain; Biologi, Pendidikan, Lingkungan, MBA, Keuangan, Manajemen, Bisnis, Teknik, dan lain-lain.

Cakupan beasiswa

Beasiswa Chevening didanai penuh dengan skema pembiayaan berikut:

1. Biaya kuliah universitas

2. Gaji bulanan

Baca juga: Buruan Daftar, Full Beasiswa S1 Oxford dan Cambridge dari Jardine

3. Biaya perjalanan pergi pulang ke Inggris

4. Tunjangan kedatangan

5. Tunjangan keberangkatan 

6. Biaya visa bagi penerima beasiswa

7. Hibah perjalanan menghadiri acara Chevening di Inggris

Syarat peserta

1. Warga Negara Indonesia.

2. Bersedia kembali ke negara asal setelah masa beasiswa berakhir.

3. Telah memiliki gelar sarjana dengan IPK minimal antara 3.33 – 3.67.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


komentar di artikel lainnya
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau