Masih Galau? Ini Daftar Lulusan Dibutuhkan KemenPAN-RB di CPNS 2019

Kompas.com - 12/11/2019, 11:27 WIB
Yohanes Enggar Harususilo

Penulis

KOMPAS.com - Pendaftaran rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2019 telah dibuka Senin, 11 November 2019. Terkait hal itu, Badan Kepegawaian Negara ( BKN) telah menyiapkan akses portal Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN).

Laman resmi SSCASN ini akan menjadi sarana utama seleksi berbasis computer assisted test (CAT) BKN yang akan digunakan dalam rekrutmen CPNS tahun 2019.

Kepala Biro Hukum, Komunikasi, dan Informasi Publik Kementerian PANRB Andi Rahadian melalui pesan singkat melampirkan daftar lulusan kebutuhan Kemenpan-RB dalam CPNS tahun 2019 ini.

Andi Rahadian menginformasikan Kemenpan-RB dan Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) membuka 140 formasi untuk lulusan D3, D4, S1 hingga S2.

Berikut daftar lulusan yang dibutuhkan:

Kebutuhan lulusan D3

1. Teknik Informatika

2. Manajemen Informatika

3. Kearsipan

4. Informasi Perpustakaan dan Kearsipan

Baca juga: Sudah Mendaftar CPNS 2019? Kini Pelajari 9 Tips Sukses Lolos Tes SKD

5. Perpustakaan

6. Ilmu Perpustakaan

7. Perpustakaan dan Informasi

8. Akuntansi

9. Teknik Komputer

10. Sekretari

11. Kesekretariatan

12. Manajemen Perkantoran

13. Administrasi Perkantoran

14. Teknik Elekto

15. Teknik Sipil

16. Teknik Mesin

17. Teknik Listrik

Kebutuhan lulusan D4

18. Kearsipan

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang


komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau