Kuliah S2 di Swedia, Beasiswa Ini Tawarkan Gratis Kuliah dan Tunjangan Hidup

Kompas.com - 21/12/2019, 15:11 WIB
Wahyu Adityo Prodjo,
Yohanes Enggar Harususilo

Tim Redaksi

2. Mempunyai pengalaman kerja (posisi kepercayaan / magang / sukarelawan / full-time / part-time) minimal 3.000 jam

3. Memiliki pengalaman kepemimpinan yang dapat ditunjukkan dalam pekerjaan saat ini/sebelumnya atau keterlibatan dalam organisasi sosial

4. Mendaftar pada universitas di Swedia dan dinyatakan diterima pada Program Master sebelum 3 April 2020

Kebutuhan dokumen

1. 1 (Satu) Motivation Letter

2. 1 (Satu) Curriculum Vitae (CV)

3. 2 (Dua) Surat referensi yang berbeda. Minimal satu surat referensi harus berdasarkan pengalaman kerja yang pernah dilakukan. Poin tambahan akan diberikan jika surat referensi yang kedua berdasarkan keterlibatan anda dalam organisasi sosial masyarakat

4. Bukti pengalaman kerja dan kepemimpinan

5. 1 (Satu) salinan paspor

Untuk bisa mendaftar program Beasiswa SISGP, kamu harus terlebih dahulu mendaftar ke program master melalui universityadmissions.se sebelum tanggal 15 Januari 2020. 

Informasi lebih lengkap tentang program Beasiswa SISGP, silakan kunjungi halaman https://si.se/en/apply/scholarships/swedish-institute-scholarships-for-global-professionals/

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau