Segera Dibuka, Rekrutmen Tamtama TNI AU 2020 untuk Lulusan SMP

Kompas.com - 12/01/2020, 16:57 WIB
Albertus Adit,
Yohanes Enggar Harususilo

Tim Redaksi

8. Bagi yang sudah bekerja dengan melampirkan:

  • Surat persetujuan/izin dari kepala instansi yang bersangkutan.
  • Surat pernyataan bersedia diberhentikan dari status karyawan, bila diterima menjadi Prajurit TNI.

9. Bagi orang tua atau wali bersedia menandatangani surat pernyataan tidak melakukan penyuapan/kolusi kepada pihak manapun (bermaterai).

10. Mendapat persetujuan dari orang tua bagi calon siswa yang belum berumur 21 tahun atau persetujuan wali bagi calon yang kedua orang tuanya sudah meninggal dunia atau berhalangan tetap.

11. Harus mengikuti dan lulus pemeriksaan/pengujian seleksi penerimaan.

Baca juga: Mabes TNI Buka Rekrutmen Lulusan D3, D4 dan S1 Kesehatan

Alur pendaftaran

1. Buat akun baru di laman, https://diajurit.tni-au.mil.id/register

  • Masukkan nama lengkap
  • Masukkan email
  • Masukkan tanggal lahir
  • Masukkan jenis kelamin
  • Masukkan jenjang
  • Masukkan lanud tujuan

2. Lanjutkan login di laman, https://diajurit.tni-au.mil.id/login_auth

  • Login menggunakan username dan password yang sudah di verifikasi lewat email.
  • Lengkapi biodata: Data pribadi, Data pendidikan, Data orangtua/wali, Data penghargaan

3. Cetak kartu daftar online

  • Unggah kartu daftar online dalam bentuk pdf lalu cetak.

Baca juga: Polri Buka Rekrutmen Lulusan D-4, S1 dan S2, Ini Informasi Lengkapnya

4. Daftar ulang ke lanud tujuan

Lakukan pendaftaran ulang ke lanud tujuan dengan membawa persyaratan yang tertera di kartu daftar online.

Perlu diketahui, selama proses penerimaan juga tidak dipungut biaya. Bagi kamu yang berminat atau bercita-cita jadi tentara, khususnya prajurit TNI AU, maka segera persiapkan dirimu.

Info lebih lengkap bisa membuka laman, https://diajurit.tni-au.mil.id/

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau