Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengintip Prodi Saintek dengan Passing Grade "Rendah" di PTN Favorit

Kompas.com - 15/01/2020, 14:35 WIB
Ayunda Pininta Kasih,
Yohanes Enggar Harususilo

Tim Redaksi

4. Keperawatan-Kampus Garut
Passing grade: 535.5 hingga 581,91

5. Perikanan-Kampus Pangandaran
Passing grade: 535.5 hingga 581,91

6. Peternakan-Kampus Pangandaran
Passing grade: 535.5 hingga 581,91

7. Keperawatan-Kampus Pangandaran
Passing grade: 535.5 hingga 581,91

8. Ilmu Peternakan
Passing grade: 535.5 hingga 581,91

9. Perikanan
Passing grade: 535.5 hingga 581,91

Baca juga: Acuan Nilai Passing Grade UTBK Prodi Hukum di SBMPTN

Institut Teknologi Bandung

Sedikit berbeda dengan kebanyakan PTN lain, di ITB kamu akan memilih fakultas dan bukan langsung prodi. Ada 16 prodi saintek yang bisa dipilih pada SBMPTN. Dua di antaranya berada di kampus Cirebon yang baru beberapa tahun dibuka.

Umumnya PSDKU atau Program Studi Di Luar Kampus Utama memiliki passing grade yang lebih rendah di banding prodi pada umumnya. Ini karena prodi PSDKU masih baru dan berada di daerah yang berbeda dengan kampus utama.

Inilah fakultas dengan passing grade paling kecil pada SBMPTN 2019:

1. Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB)
Rata-rata nilai UTBK:668,94
Passing grade: 646,20

2. Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati-Program Rekayasa
Rata-rata nilai UTBK:664,06
Passing grade: 645,62

3. Fakultas Teknologi Industri (FTI)-Kampus Cirebon
Rata-rata nilai UTBK: 653,49
Passing grade: 638,50

4. Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL)-Kampus Jatinangor
Rata-rata nilai UTBK:656,61
Passing grade: 638,12

5. Fakultas Teknologi Industri (FTI)-Kampus Jatinangor
Rata-rata nilai UTBK: 662,02
Passing grade: 626,04

6. Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan (FTTM)-Kampus Cirebon
Rata-rata nilai UTBK: 633,09
Passing grade: 608,42

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com