Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Objek Wisata Edukasi Bandung untuk Libur Akhir Pekan

Kompas.com - 08/02/2020, 16:24 WIB
Albertus Adit,
Yohanes Enggar Harususilo

Tim Redaksi

6. Bird Pavilion

Jika mampir di tempat ini, maka bisa menjadi sarana edukasi bagi anak-anak. Sebab, tempat tersebut menyajikan berbagai jenis burung dan tumbuhan.

Anda dan anak Anda bisa berinteraksi langsung dengan berbagai jenis burung seperti memberi makan. Sedikitnya ada 600 ekor burung yang terbagi di 5 kawasan sangkar besar.

Untuk letak dari Bird Pavilion sendiri di Komp. Pramestha Mountain City, Jalan Akaza Utama, No 9, Mekarwangi, Lembang.

7. Ranca Upas

Di Ranca Upas, Anda dan keluarga bisa camping di alam terbuka. Tak hanya itu saja, anak-anak juga dapat melihat penangkaran rusa yang dibiarkan hidup di alam bebas.

Tentu anak-anak bisa mengenal lebih dekat apa itu binatang rusa dan suasana hidup di alam bebas. Tiket masuk berkisar Rp 10.000 saja per orang.

(Penulis: Syifa Nuri Khairunnisa | Editor: Kahfi Dirga Cahya)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com