Beasiswa S2 Malaysia, Usia Maksimal 40 dan Tunjangan Bulanan Rp 5 Juta

Kompas.com - 17/02/2020, 08:00 WIB
Ayunda Pininta Kasih,
Yohanes Enggar Harususilo

Tim Redaksi

2. Untuk gelar S2, pelamar harus mendapatkan nilai IPK minimal 3,5 pada gelar S1.

3. Bukti asli Kemahiran Bahasa Inggris IETLS 6,5/ TOEFL PBT 580/ TOEFL CBT 230/ TOEFL IBT 92.

4. Proposal tertulis dengan minimal 1.000 kata yang relevan dengan bidang studi.

5. Melengkapi dokumen yang diperlukan.

Pendaftaran

1. Pelamar disarankan untuk melihat informasi seputar beasiswa dan pendaftaran ke portal resmi Departemen Pendidikan Malaysia (MOE) di https://biasiswa.moe.gov.my/INTER/index.php.

2. Format dokumen yang diperlukan bisa diunduh pada link https://biasiswa.moe.gov.my/INTER/download.php.

3. Dokumen endorsement dapat diajukan kepada kantor Kedutaan Besar Malaysia di Jakarta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau