KOMPAS.com - Bagi kamu yang sedang mencari pekerjaan, ini dia informasi terbaru lowongan kerja (loker). Informasi loker datang dari PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau PT KAI.
Adapun lowongan kerja terbuka bagi lulusan SLTA, D3 dan S1/D4 yang bersumber dari "Job Fair Career Days Universitas Gadjah Mada (UGM) Tahun 2020" pada Sabtu–Minggu, 29 Februari – 1 Maret 2020 di Jogja Expo Center (JEC).
Hanya saja, bagi kamu yang sudah mendaftar rekrutmen eksternal reguler tingkat SLTA formasi operasional, pemeliharaan sarana & prasarana tahun 2020 dan yang melakukan apply rekrut "Job Fair Pemerintah Kabupaten Banyumas Tahun 2020" di laman recruitment.kai.id, maka tidak dapat melamar di Rekrut Job Fair Career Days UGM Tahun 2020 ini.
Baca juga: Lowongan Kerja SMK Minggu ke-4 Februari 2020: Assistant Supervisor, Kasir dan Wardah
Jika kamu tertarik ingin bergabung dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Indonesia yang bergerak di bidang Jasa Angkutan Perkeretaapian ini, maka simak informasi berikut.
S1/D4
D3
SLTA
1. Warga Negara Indonesia (WNI).
2. Jenis Kelamin Pria/Wanita Sesuai Formasi.
3. Memiliki:
4. Usia pelamar per 1 Maret 2020:
5. Memiliki tinggi badan:
6. Sehat jasmani/rohani.
7. Berkelakuan baik.
8. Tidak terlibat narkoba atau psikotropika.
9. Tidak bertato dan khusus pria tidak bertindik.
10. Tidak pernah dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap.
11. Tidak pernah diberhentikan di anak perusahaan atau institusi lainnya dikarenakan hukuman disiplin.
12. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Kereta Api Indonesia (Persero).
13. Bersedia mengundurkan diri dari hubungan kerja dengan institusi lainnya apabila telah memenuhi persyaratan dan dinyatakan lulus seleksi.
Baca juga: Lowongan Kerja Lulusan Sarjana di Anak Perusahaan PT KAI, Terbuka Fresh Graduate
Keterangan:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.