KOMPAS.com - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ( Kemendikbud) terus menghadirkan Program Belajar dari Rumah di TVRI Nasional.
Adapun tayangan edukatif di TVRI Nasional ini bagi siswa yang sedang mengikuti pembelajaran daring atau online.
Jadi, bagi siswa, orangtua dan guru yang saat ini mengikuti pembelajaran jarak jauh, maka jangan lewatkan tayangan Program Belajar dari Rumah.
Mengutip akun Instagram TVRI Nasional @tvrinasional, berikut ini jadwal Belajar dari Rumah di TVRI Nasional, Selasa 24 November 2020.
Baca juga: 5 Cara Antisipasi agar Anak Terhindar Masalah
1. 08.00-08.30, Gerakkan Tubuhmu (PAUD dan sederajat)
2. 08.30-09.00, Bangun Datar & Pola Bangun Batar (SD Kelas 1-3 dan sederajat)
3. 09.00-09.30, Mengenali Bagian Tumbuhan (SD Kelas 4-6 dan sederajat)
4. 09.30-10.00, Listrik Dinamis (SMP dan sederajat)
5. 10.00-10.05, Pelajaran 38: Dia Teman Baikku (Bahasa Inggris)
6. 10.05-10.30, Kaidah Pencacahan: Membedakan Kombinasi dan Permutasi (SMA dan sederajat)
7. 10.30-11.00, Beranda Pak RT: Sekolah di Era Baru (Keluarga Indonesia/Parenting)
8. 21.30-23.30, Film Nasional: Pekan Kebudayaan Nasional:
Baca juga: Begini Cara Tanamkan Nilai-nilai Pancasila pada Anak Usia Dini
Catatan:
Jadwal ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud. Perubahan jadwal akan diinformasikan lebih lanjut.
Tulis komentar dengan menyertakan tagar #JernihBerkomentar dan #MelihatHarapan di kolom komentar artikel Kompas.com. Menangkan E-Voucher senilai Jutaan Rupiah dan 1 unit Smartphone.
Syarat & Ketentuan