KOMPAS.com - Lembaga pemeringkatan internasional rutin melakukan penilaian terhadap perguruan tinggi di seluruh dunia.
Salah satunya yaitu Quacquarelli Sysmonds (QS) yang rutin merilis perguruan tinggi terbaik di dunia.
Baru-baru ini QS kembali merilis peringkat universitas terbaik di Asia yang dikemas dalam QS Asia University Rankings (AUR) 2022.
Dalam pemeringkatan ini, 10 besar perguruan tinggi terbaik di Asia masih dipegang beberapa negara seperti Singapura, China, Malaysia dan Hongkong.
Baca juga: Ini Daftar 10 PTN Terbaik di Indonesia Versi QS AUR 2022
Sementara di Indonesia, dalam pemeringkatan QS AUR 2022, ada 34 perguruan tinggi negeri (PTN) dan perguruan tinggi swasta (PTS) yang masuk dalam pemeringkatan ini.
Dari 34 perguruan tinggi di Indonesia yang masuk dalam pemeringkatan QS AUR 2022, ada 14 PTS yang lolos dalam pemeringkatan ini. Hal ini tentu menunjukkan kualitas PTS di Indonesia makin membaik dan tak kalah bagus dengan PTN yang ada.
Merangkum dari laman www.topuniversities.com, Rabu (3/11/2021), berikut daftar 10 PTS terbaik di Indonesia versi QS AUR 2022.
1. Bina Nusantara University (Binus)
Baca juga: Unand Mulai Kuliah Tatap Muka, Rektor Tekankan 3 Hal Ini
2. Telkom University
3. Universitas Katolik Atma Jaya (Unika)
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.