Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6.080 Mahasiswa Unila Terima Beasiswa Selama 2021

Kompas.com - 06/01/2022, 16:07 WIB
Albertus Adit

Penulis

12. Beasiswa Yayasan Salim 2 orang

Baca juga: Calon Mahasiswa, Ini yang Dipelajari Jurusan Astronomi Berikut Prospek Kerjanya

Menurutnya, jumlah penerima beasiswa terbanyak berasal dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) 1.883 orang dan Fakultas Pertanian (FP) 1.204 orang.

Kemudian disusul Fakultas Teknik (FT) 786 orang, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) 741 orang, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) 650 orang.

Serta Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) 407 orang, Fakultas Hukum (FH) 350 orang, dan Fakultas Kedokteran (FK) 59 orang.

Tak hanya itu saja, Unila juga memberikan bantuan kepada mahasiswa berupa kebijakan penundaan pembayaran UKT, pemberian keringanan tarif UKT, bebas UKT, dan penurunan kelompok UKT.

Dengan total nilai bantuan UKT senilai Rp 18.003.650.000 bagi mahasiswa terdampak Covid-19.

Di akhir 2021, dukungan Unila dilengkapi dengan pemberian penghargaan uang tunai atau insentif senilai Rp 746 juta kepada 228 mahasiswa berprestasi.

Penghargaan diberikan secara langsung Rektor Unila Prof. Dr. Karomani, M.Si., Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Prof. Dr. Yulianto, M.S., dan Ketua Senat Muhammad Basri, S.Pd., M.Pd.

Baca juga: Mahasiswa UMY Inovasi Limbah Kulit Bawang Jadi Sabun Herbal

Tentu kepada sembilan perwakilan mahasiswa dalam acara Penyerahan Penghargaan Mahasiswa Berprestasi Universitas Lampung Tingkat Nasional dan Internasional Tahun 2021 di GSS setempat pada November 2021.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau