Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

The Star Diaries, Padukan Fiksi Ilmiah, Filsafat, hingga Kritik Sastra dalam Buku

Kompas.com - 10/12/2022, 11:00 WIB
Angela Siallagan,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

“Dia membumbui novelnya dengan satirisme filosofi yang cukup membawa gelak tawa. Namun di satu sisi, Lem mengajak kita berpikir mengenai rasionalitas, kehendak bebas, keyakinan, dan kesucian,” urau Andi.

Baca juga: Tim SNPMB Siapkan 2 Langkah Ini Hadapi Kecurangan Jalur UTBK-SNBT 2023

Sebagai informasi, buku tersebut pernah menyabet penghargaan bergengsi Kafka Prize. Hingga saat ini, buku The Star Diaries sudah diterbitkan ke lebih dari 50 bahasa.

Adapun penerbitan buku karya penulis Polandia itu merupakan buah kerja sama Penerbit GPU dengan Kedutaan Besar Polandia Indonesia.

Duta Besar Polandia untuk Indonesia, Beata Stoczynska yang juga hadir menyampaikan harapannya agar lewat buku tersebut pemahaman masyarakat Indonesia mengenai Polandia semakin meningkat. Pihaknya juga menambahkan Polandia memiliki berbagai macam literatur yang menarik untuk dibagikan.

“Selain novel fiksi pemenang penghargaan ini, Polandia juga terkenal dengan puisi dan literatur lainnya. Kami sangat berharap kerja sama dengan Gramedia ini dapat diteruskan sehingga lebih banyak orang yang mengetahui negara kami,” kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau