Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Hal yang Harus Kamu Lakukan jika Salah Pilih Jurusan Kuliah

Kompas.com - 17/01/2023, 06:07 WIB
Albertus Adit

Penulis

Jadi saat lulus, kamu akan memiliki dua ijazah. Waktunya tidak harus selalu bersamaan. Kamu bisa terlebih dulu menjalani kuliah di jurusan awal kemudian mengambil jurusan sesuai minat dalam satu atau dua tahun kemudian.

6. Lanjut S2 sesuai minat

Jika kamu salah jurusan di jenjang S1, usai lulus kamu bisa lanjut S2 sesuai dengan minat.

Meski jurusan S1 dan S2 jauh berbeda, akan menimbulkan kesulitan beradaptasi pada awalnya. Namun, tidak usah khawatir karena hal ini justru bisa memberikan keuntungan.

Sudut pandang kamu terhadap suatu masalah akan unik sebab telah memiliki dasar pemikiran berbeda dari rekan-rekan satu kelas.

Baca juga: 11 Tips Memilih Jurusan Kuliah bagi Calon Mahasiswa

Jadi itulah enam hal yang harus kamu lakukan jika salah pilih jurusan kuliah. Semua masih bisa dikejar asal ada niat dan kemauan keras.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau