Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cara Membuat Judul Skripsi Menarik Beserta Contohnya

Kompas.com - 18/06/2023, 19:50 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Albertus Adit

Tim Redaksi

Contoh 3:

"Efektivitas Penggunaan Media Audio Visual dalam Pembelajaran Bahasa Inggris di SMA”

Judul tersebut menjelaskan secara tepat tentang apa yang akan diteliti, yaitu efektivitas penggunaan media audio visual dalam pembelajaran bahasa Inggris di SMA.

Contoh 4:

"Studi Komparatif Antara Metode XYZ dengan Metode ABC dalam Mengatasi Masalah Disiplin Siswa di Sekolah”

Judul ini juga berkesinambungan. Jadi dalam mengatasi masalah disiplin siswa di sekolah, ada cara berupa metode XYZ dengan metode ABC yang bisa digunakan. Masalah dan jawaban, ada dalam satu judul.

Contoh 5:

“Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen pada Produk ABC di Kota XYZ”

Judul tersebut juga menjelaskan apa saja faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen pada produk ABC di kota XYZ.

Baca juga: 5 Tips Semangat Skripsi, Sekarang atau Nanti!

Sehingga bagi pembaca skripsi, mereka akan tahu apa saja faktor yang membuat seorang pembeli memutuskan berbelanja produk pilihan mereka.

Jadi itulah cara membuat judul skripsi yang mudah dan menarik, contoh di atas bisa kamu gunakan sebagai referensi dan buatlah yang lebih menarik lagi. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau