Merayakan 50 Tahun SEAMEO, Meningkatkan Kualitas Pendidikan Indonesia
Anne Anggraeni Fathana
Kompas.com - 07/10/2015, 16:02 WIB
Hari ini perayaan lima dekade Organisasi Menteri-menteri Pendidikan di Asia Tenggara atau SEAMEO di Indonesia resmi dibuka. Refleksi dari komitmen kuat untuk terus mendukung kerja sama di bidang pendidikan.