Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

SMK Kewalahan Layani Calon Pendaftar

Kompas.com - 29/06/2009, 22:21 WIB

Melampaui kuota

Kontras dengan di SMK, jumlah pendaftar di SMA-SMA, khususnya yang favorit, hingga kemarin, masih sedikit. Di SMAN 3 Kota Bandung, misalnya, pendaftar untuk kuota dalam kota 24 orang. Sedangkan dari luar kota 20 orang. Jumlah ini telah melampaui kuota maksimum yang ditentukan, yaitu 14 orang.

Siswa yang mendaftar di hari pertama di sekolah ini memiliki nilai sangat tinggi. Rata-rata di atas 38. Paling rendah adalah 36,45. Itu pun hanya seorang.

Di SMAN 5 Kota Bandung, kondisinya tidak jauh berbeda. Yang mendaftar sebanyak 48 orang. Ada beberapa siswa yang punya nilai relatif rendah, misalnya 34, nekat mendaftar. Padahal, tahun lalu, batas nilai minimal diterima di SMAN 5 adalah 36,00.

Menurut Sekretaris PSB SMAN 3 Bandung Rachmat Effendi, mereka yang sudah telanjur mendaftar, tidak bisa mencabut berkas kembali.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com