Ternyata Perbanyak Aktivitas Fisik Jadikan Siswa Lebih Jago Matematika

Kompas.com - 06/01/2020, 12:51 WIB
Ayunda Pininta Kasih,
Yohanes Enggar Harususilo

Tim Redaksi

Sumber Parents

 

“Pendekatan ini akan mengurangi kebosanan, bahkan dapat membantu anak menyerap informasi dengan lebih baik,” papar penelitian yang dirangkum dari situs Parents.

Walau penelitian ini dilakukan untuk anak usia SD, namun tak menutup kemungkinan semua siswa yang belajar matematika dan bahasa bisa merasakan manfaatnya.

Selain mampu mengurangi stres belajar, cara ini juga membantu siswa lebih aktif secara fisik. Aktif secara fisik juga terbukti dapat meningkatkan kinerja otak.

Walau begitu, aktivitas fisik tak terbatas pada saat siswa belajar saja. Siswa juga dapat melakukan olahraga setidaknya 3 kali seminggu selama 15-20 menit sebagai upaya meningkatkan kinerja otak sekaligus menjaga kesehatan menjelang ujian.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau