Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 03/07/2020, 07:30 WIB
Albertus Adit

Penulis

KOMPAS.com - Program tayangan Belajar dari Rumah yang digagas Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) tetap hadir di TVRI Nasional.

Tayangan edukatif ini adalah upaya pemerintah dalam membantu terselenggaranya pendidikan bagi semua kalangan di masa darurat pandemi Covid-19.

Bagi siswa, orangtua dan guru yang saat ini sedang liburan di rumah, maka jangan lewatkan tayangan Program Belajar dari Rumah episode Jumat (3/7/2020) hari ini.

Baca juga: Rangkuman “Desain Batik Sesuai Zaman” Belajar dari TVRI

Mengutip dari akun resmi Instagram TVRI Nasional @tvrinasional, berikut ini jadwal Belajar dari Rumah di TVRI Nasional, Jumat 3 Juli 2020.

Jadwal TVRI 3 Juli 2020

1. 08.00-08.30, Jalan Sesama

2. 08.30-08.55, Dongeng Kak Rico dan Kak Andi

3. 08.55-09.00, Let's Learn English: She's My Best Friend

4. 09.00-09.30, Optimisme Bumi: Lahan Kerja dan Ruang Laut

5. 09.30-10.00, Alam Indonesia: Konservasi Berbasis Adat

6. 10.00-10.05, Let's Learn English: A Good Habit

7. 10.05-10.30, Vokasi Kini: Masa Depan Dunia Film dan Penyiaran

8. 10.30-11.00, Beranda Pak RT: Tantangan Ekonomi Warga

Catatan:

Program ini tidak bersifat wajib dan merupakan alternatif pembelajaran dari rumah.

Jadwal ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud. Perubahan jadwal akan diinformasikan lebih lanjut.

Baca juga: 10 Rangkuman Tayangan Jalan Sesama Anak PAUD di TVRI, 7 Mei 2020

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com