Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Panduan Belajar dari Rumah di TVRI SD Kelas 1-6, Selasa 30 Maret 2021

Kompas.com - 30/03/2021, 08:56 WIB
Ayunda Pininta Kasih

Penulis

  • Menghitung diagram batang.
  • Membuat diagram batang.
  • Informasi menggunakan diagram batang.

Penguatan Karakter

  • Gotong royong.
  • Bernalar kritis.
  • Kreatif.

SD Kelas 5

Tayangan:

Identitas Bangsaku, Kebanggaanku

Sinopsis:

Kak Yohana mengatakan bahwa Indonesia punya identitas nasional, yaitu berbahasa Indonesia, menyanyikan lagu Indonesia Raya, menghormati bendera merah putih, dan menjalani hidup sesuai Pancasila. Apa jadinya kalau Indonesia tidak punya identitas nasional? Teman-teman juga akan belajar membuat kalimat deskripsi, dan menulis surat untuk sahabat pena. Ternyata asyik sekali, lo! Sedangkan pada segmen numerasi, teman-teman akan belajar mengenali nilai uang dari gambar-gambar pahlawan yang ada pada lembar uang tersebut dan menghitung jumlahnya.

Muatan dan materi pembelajaran:

Literasi

  • Membaca bacaan “Identitas Nasional Indonesia”.
  • Kalimat deskripsi.
  • Menulis surat untuk sahabat pena.

Numerasi

  • Mengira jumlah berdasarkan gambar.
  • Pengurangan.
  • Mengenal pengukuran waktu.
  • Nilai mata uang.

Penguatan Karakter

  • Berakhlak mulia (akhlak kepada sesama).
  • Bernalar kritis (memperoleh dan mengolah informasi dari suatu peristiwa).
  • Berkebhinekaan global.

SD Kelas 6

Tayangan:

Identitas Nasional

Sinopsis:

Jero dan Dino sedang mengerjakan tugas tentang mendaftar nama nama pahlawan dari seluruh daerah di Indonesia. Setelah menghitung jumlah pahlawan dari tiap daerah, mereka menghitung rata-rata jumlah pahlawan dari tiap provinsi. Dino menggunakan konsep rata-rata atau mean untuk menghitungnya. Kemudian, mereka berlatih untuk upacara virtual, karena minggu depan giliran kelas mereka yang bertugas di bagian paduan suara. Mereka mendapat penjelasan dari Kakek Orlin tentang identitas nasional Bangsa Indonesia, yaitu sejarah Pancasila, Bendera Merah Putih, Bahasa Indonesia, dan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya.

Muatan dan materi pembelajaran:

Literasi

  • Identitas Nasional Bangsa Indonesia.
  • Sejarah Pancasila.
  • Sejarah Bendera Merah Putih.
  • Sejarah Bahasa Indonesia.
  • Sejarah Lagu Kebangsaan Indonesia Raya.
  • Sejarah kemerdekaan Indonesia.
  • Kalimat deskripsi waktu dan tempat/lokasi.

Numerasi

  • Memahami konsep rata-rata/mean.
  • Menghitung rata-rata dengan cara menjumlahkan semua data dan dibagi dengan banyaknya data.
  • Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan menghitung rata rata/mean.

Penguatan Karakter

  • Berakhlak mulia dalam bernegara, yaitu melaksanakan hak dan kewajiban sebagai warga negara Indonesia.
  • Bernalar kritis dan kreatif.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com