Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 11/04/2021, 17:24 WIB
Albertus Adit

Penulis

KOMPAS.com - Kemajuan teknologi membawa banyak keuntungan. Selain jadi media untuk pembelajaran daring, teknologi juga bisa digunakan untuk yang lain.

Terlebih adanya gawai berkoneksi internet dapat dipakai untuk memulai bisnis online. Bahkan bisnis bisa dilakukan di mana saja.

Tak terkecuali para mahasiswa yang masih kuliah juga bisa memulai bisnis sendiri. Dengan begitu, mahasiswa bisa mendapatkan penghasilan dengan bisnisnya.

Tapi, memulai bisnis tidak bisa asal-asalan. Tentu ada tips-tipsnya bagi calon pengusaha muda. Apa itu?

Baca juga: Webinar UPN Jogja Bagikan 6 Tips Lolos Psikotes

Melansir laman UPN "Veteran" Yogyakarta (UPN Jogja), berikut ini disampaikan 6 tips bagi mahasiswa yang ingin memulai berbisnis.

"Jika kalian berminat untuk terjun ke dalam sebuah bisnis, pastikan memilih jenis bisnis yang paling tepat," ujar salah satu dosen UPN Jogja, Hani Subagio.

Harus tepat dan nyaman

Memilih bisnis yang tepat karena hal ini akan membuat mahasiswa lebih nyaman dan merasa lebih siap untuk terjun ke dunia bisnis itu sendiri.

Selama ini, menurut Hani masih adanya kurang pemahaman dan ketrampilan yang dimiliki mahasiswa dalam memulai sebuah usaha.

Dalam memulai suatu bisnis seringkali muncul banyak permasalahan terutama bagi pemula. Oleh karena itu, dalam merintis sebuah usaha tidak bisa sembarangan.

"Butuh suatu perencanaan dan strategi yang tepat agar bisnis yang dijalankan bisa sukses dan berjalan sesuai yang diharapkan," terangnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com