Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Panduan Belajar dari Rumah di TV Edukasi SD Kelas 1-6, Jumat 30 April 2021

Kompas.com - 30/04/2021, 08:23 WIB
Ayunda Pininta Kasih

Penulis

  • Bacaan “Mencari Pluto”.
  • Langkah-langkah proyek mingguan tentang Susunan Planet dan Matahari.
  • Proyek menggambar Susunan Planet dan Matahari.

Numerasi

  • Titik pada lintasan berbelok.
  • Pembulatan pada pengukuran.
  • Pembulatan ke atas dan pembulatan ke bawah.

Penguatan Karakter

  • Bernalar kritis.
  • Kreatif.
  • Mandiri.

SD Kelas 5

Tayangan:

Sopir Taksi Galaksi

Sinopsis:

Dimas dan temannya, Alda, sedang mengkhayal seandainya ada mobil yang bisa membawa mereka jalan-jalan ke angkasa bahkan ke galaksi. Kak Kinan jadi teringat bacaan berjudul “McGaiver Sopir Taksi Galaksi”, yang berkisah tentang Max, sopir taksi yang telah membawa penumpang dari galaksi ke galaksi selama tahunan cahaya. Pada segmen Ayo Menemukan, Kak Kinan mengajak Dimas belajar tentang beberapa satuan suhu selain Celcius, yaitu Fahrenheit, Reamur, dan Kelvin. Dari data rata rata suhu Bumi dari tahun 1860 hingga 2000, berapa besar peningkatan suhu dari tahun 1900 ke tahun 2000?

Muatan dan materi pembelajaran:

Literasi

  • Membaca literasi: “McGaiver Sopir Taksi Galaksi”.

Numerasi

  • Mengenal luas permukaan pada bentuk bola.
  • Mengenal macam-macam satuan suhu beserta titik beku dan didihnya.
  • Membaca data panas suhu Bulan pada tabel.

Penguatan Karakter

  • Berpikir kritis dan kreatif.
  • Berakhlak mulia.
  • Berempati pada sesama.

SD Kelas 6

Tayangan:

Astronot

Sinopsis:

Tante Yening mengajak Maudy dan Gadis untuk mengeksplorasi taman dan membuat miniatur tata surya 3 dimensi dari batu batuan yang mereka kumpulkan. Tante Yening membebaskan mereka untuk berkreasi sehingga Maudy semakin bersemangat untuk menjadi anggota IAU atau perkumpulan ilmuwan bidang astronomi internasional. Karena Gadis kurang mengerti, Tante Yening dan Maudy menjelaskannya sambil berlatih menghitung rata-rata anggota menggunakan batu yang mereka miliki. Sebelum program berakhir, Maudy membaca cerita “Atuf Sang Penakluk Matahari”.

Muatan dan materi pembelajaran:

Literasi

  • Mengamati contoh model tata surya dan cara pembuatannya.
  • Membaca “Atuf Sang Penakluk Matahari”.
  • Mengamati hal-hal yang menarik dan kurang menarik dalam cerita.
  • Menemukan pesan penting dalam isi cerita.

Numerasi

  • Menentukan data berdasarkan panjang diagram batang dengan skala.
  • Menentukan nilai mean, median dan modus dari diagram batang.

Penguatan Karakter

  • Berkebhinekaan global, berakhlak mulia dan bernalar kritis
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau