Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tertarik Jurusan Teknik Lingkungan, Ini Daftar Kampus dan Prospek Kerjanya

Kompas.com - 27/06/2021, 14:17 WIB
Mahar Prastiwi,
Albertus Adit

Tim Redaksi

Beberapa perguruan tinggi yang memiliki jurusan Teknik Lingkungan, antara lain:

1. Institut Teknologi Bandung 

2. Institut Teknologi Sepuluh Nopember 

3. Universitas Indonesia

4. Universitas Diponegoro

5. Universitas Airlangga

6. Universitas Mulawarman

Prospek kerja Teknik Lingkungan

Banyak sekali kesempatan atau prospek kerja Teknik Lingkungan. Mau kerja di non-governmental organization (NGO), seperti WALHI.

Lulusan Teknik Lingkungan juga bisa bekerja di perusahaan multinasional. Di sektor industri lulusan Teknik Lingkungan juga banyak dicari karena perusahaan membutuhkan orang yang andal dan memiliki kemampuan di bidang K3.

Baca juga: Unik, Mahasiswa Unair Bikin Produk Kecantikan Alami dari Kulit Jengkol

Lulusan Teknik Lingkungan juga bisa bekerja di instansi pemerintah. Ada Kementerian ESDM (Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral) dan juga BPLH (Badan Pengelola Lingkungan Hidup), serta instansi lain terkait.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau