Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mahasiswa, Kenali Covid-19 Varian Delta dan Gejalanya

Kompas.com - 14/07/2021, 19:24 WIB
Mahar Prastiwi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

Cara mencegah penularan virus yang paling efektif tentu saja membatasi waktu berkumpul dan lebih banyak melakukan kegiatan dari rumah saja.

3. Terapkan 5M

Jika kamu harus keluar rumah, jangan lupa disiplin menerapkan 5M. Cara 5M ini adalah memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan, menghindari kerumunan, dan mengurangi mobilitas.

4. Lakukan vaksinasi

Jika kamu termasuk usia yang memenuhi persyaratan menerima vaksin Covid-19, cari info vaksinasi di daerahmu dan segera daftarkan diri.

Baca juga: Pertukaran Mahasiswa Merdeka Unpad-ITB: Bisa Pilih 82 Mata Kuliah

Jika sudah mendapat giliran, segera dapatkan vaksinasi. Dengan menerima vaksin, imunitas tubuh akan meningkat dan mengurangi risiko terinfeksi virus corona.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau