Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 04/08/2021, 06:10 WIB
Dian Ihsan

Penulis

KOMPAS.com - Memilih jurusan saat masuk kuliah adalah hal yang tak mudah. Ada banyak pertimbangan, mulai dari minat hingga prospek kerja.

Di Indonesia memiliki beragam jurusan. Biasanya jurusan yang banyak dipilih calon mahasiswa adalah jurusan yang familiar di telinga.

Yakni, Ilmu Komunikasi, Desain Komunikasi Visual, Ilmu Hukum, Ilmu Kedokteran, dan sebagainya.

Baca juga: 5 Manfaat Penting Organisasi bagi Mahasiswa

Bahkan, calon mahasiswa cenderung memilih jurusan yang sering diunggulkan.

Namun, tahukah kamu ada beberapa jurusan langka di Indonesia.

Melansir laman Iteba, Rabu (4/8/2021) memberitahukan ada 5 jurusan kuliah langka di Indonesia.

Mari simak lima jurusan kuliah langka tersebut.

1. Aktuaria

Jurusan Aktuaria ini ditujukan untuk program tingkat Sarjana (S1).

Aktuaria baru muncul di Indonesia sejak 2017.

Baca juga: 5 Mahasiswa UB Kembangkan Minuman Penurun Obesitas

Jurusan langka ini mempelajari ilmu Matematika yang dikaitkan dengan risiko asuransi.

Jurusan perkuliahan ini berada di bawah Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA).

Mata kuliah dalam jurusan ini merupakan gabungan antara ilmu Matematika, Statistika, Keuangan, dan Pemrograman Komputer.

Lulusan jurusan kuliah langka ini diharapkan dapat menjadi seseorang yang ahli dalam bidang asuransi dan perencanaan keuangan.

2. Rekayasa Nanoteknologi

Jurusan Rekayasa Nanoteknologi mempelajari materi berukuran nano yang akan dimanipulasi sehingga tercipta benda baru.

Baca juga: Siswa dan Mahasiswa, Kuota Gratis Dilanjutkan Sampai Akhir 2021

Jurusan ini berada di bawah Fakultas Teknik dan dirancang untuk mengajarkan mahasiswa memanipulasi serta memanfaatkan materi nano untuk menciptakan teknologi baru.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terkini Lainnya

Dosen IPB Sebut 7 Makanan Manusia yang Tidak Bisa Dimakan Kucing

Dosen IPB Sebut 7 Makanan Manusia yang Tidak Bisa Dimakan Kucing

Edu
Libur Sekolah Total 24 Hari Selama Puasa dan Idul Fitri 2025

Libur Sekolah Total 24 Hari Selama Puasa dan Idul Fitri 2025

Edu
Cek Biaya Uang Pangkal Kedoktean Unsoed Jalur Mandiri 2025

Cek Biaya Uang Pangkal Kedoktean Unsoed Jalur Mandiri 2025

Edu
Beasiswa S1 Gratis ke Singapura, Dapat Tunjangan Hidup dan Asrama

Beasiswa S1 Gratis ke Singapura, Dapat Tunjangan Hidup dan Asrama

Edu
Minat Siswa Belajar Sains Menurun, Wakil Dekan FMIPA UGM Ungkap Penyebabnya

Minat Siswa Belajar Sains Menurun, Wakil Dekan FMIPA UGM Ungkap Penyebabnya

Edu
Beasiswa JIS untuk Siswa Kelas 8-10, Gratis Biaya Sekolah Sampai Lulus

Beasiswa JIS untuk Siswa Kelas 8-10, Gratis Biaya Sekolah Sampai Lulus

Edu
Ramai Tagar KaburAjaDulu, Cek 10 Beasiswa S1-S3 Gratis ke Luar Negeri Tak Wajib Pulang ke Indonesia

Ramai Tagar KaburAjaDulu, Cek 10 Beasiswa S1-S3 Gratis ke Luar Negeri Tak Wajib Pulang ke Indonesia

Edu
Menteri Mu’ti: ASN Harus Kerja Lebih Cerdas dan Inovatif di Tengah Efisiensi Anggaran

Menteri Mu’ti: ASN Harus Kerja Lebih Cerdas dan Inovatif di Tengah Efisiensi Anggaran

Edu
Syarat Nilai Rapor untuk Daftar IPDN dan Jurusannya, Kuliah Gratis Bisa Jadi CPNS

Syarat Nilai Rapor untuk Daftar IPDN dan Jurusannya, Kuliah Gratis Bisa Jadi CPNS

Edu
Kemenag: 39.012 Siswa Daftar Madrasah Aliyah Unggulan Tahun 2025

Kemenag: 39.012 Siswa Daftar Madrasah Aliyah Unggulan Tahun 2025

Edu
Anak Usaha PT KAI Buka Lowongan Kerja Pramugara-Pramugari 2025, Lulusan SMA Bisa Daftar

Anak Usaha PT KAI Buka Lowongan Kerja Pramugara-Pramugari 2025, Lulusan SMA Bisa Daftar

Edu
Pendanaan Riset Kampus Swasta, Mendikti Brian Akan Dorong Industri Investasi Riset

Pendanaan Riset Kampus Swasta, Mendikti Brian Akan Dorong Industri Investasi Riset

Edu
Mendikti Brian Sebut Kampus Vokasi Juga Bekali Sains dan Teknologi

Mendikti Brian Sebut Kampus Vokasi Juga Bekali Sains dan Teknologi

Edu
Tes CBT Masuk MAN Unggulan Berlangsung 2 Hari, Catat Tanggal Pengumumannya

Tes CBT Masuk MAN Unggulan Berlangsung 2 Hari, Catat Tanggal Pengumumannya

Edu
Kemendikdasmen: Pembelajaran Saat Ramadhan 2025 Jangan Membebani Siswa

Kemendikdasmen: Pembelajaran Saat Ramadhan 2025 Jangan Membebani Siswa

Edu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau