Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Universitas Kedokteran Terbaik di Asia, Ada di Negara Mana Saja?

Kompas.com - 02/06/2022, 07:23 WIB
Mahar Prastiwi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

Untuk Jurusan Kedokteran kampus ini memiliki peringkat ke-21 di dunia. 

3. Kyoto University

Dapat dikatakan universitas ini menjaminkan reputasi kuat untuk perkuliahan di negara Jepang.

Baca juga: Perpustakaan Unand Rilis Aplikasi Bebas Pustaka Online, Ini Manfaatnya

Kampus ini juga bisa diandalkan untuk mendapatkan kualitas pendidikan terbaik di bidang kedokteran.

Dalam keseluruhan menurut QS University ranking Asia untuk Jurusan Kedokteran kampus ini memiliki peringkat ke 35 dunia loh.

Meski masih berada di bawah University of Tokyo tetapi Kyoto University juga bisa dijadikan alternatif untuk kuliah kedokteran di Asia.

4. The University of Hong Kong

Khusus bidang kedokteran, Universitas Hongkong juga bisa jadi referensi calon mahasiswa untuk melanjutkan studi. Universitas Hongkong mengklaim bahwa kampusnya memiliki kualitas terbaik dibidang kedokteran.

5. Peking University

Universitas di China memiliki reputasi yang sangat baik di berbagai macam kategori jurusan dan menduduki peringkat ke-8 secara keseluruhan dalam peringkat Asia di tahun 2014.

Baca juga: Cek Rincian Biaya Kuliah Jalur Mandiri S1 Unair 2022

Demikian 5 universitas Kedokteran terbaik di Asia yang bisa menjadi rekomendasi bagi kamu. Saat memutuskan melanjutkan kuliah di luar negeri, kamu harus mempersiapkan semuanya dari sekarang. Mulai dari syarat administrasi, kemampuan berbahasa asing hingga biaya pendidikan yang dibutuhkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau