Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sedikit Peminat, Kenali Jurusan Kuliah Arkeologi dan Prospek Kerjanya

Kompas.com - 03/12/2022, 09:30 WIB
Andia Christy,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

Sumber Zenius

Atas dasar itu, para sejarawan yang dapat memberikan jawaban tentang apa saja yang terjadi di masa lampau.

Maka, tidak sedikit ahli sejarah yang berasal dari lulusan Arkeologi.

Pengelola museum

Museum bukan berarti membosankan.

Zaman sekarang, museum justru berlomba-lomba untuk menarik minat wisatawan dengan berbagai macam cara yang menarik.

Lulusan Arkeologi memiliki kesempatan untuk membuat perubahan besar di museum Indonesia.

Hal ini didukung akibat mendapatkan mata kuliah tentang pengelolaan barang bersejarah.

Dengan demikian, lulusan Arkeolog diharapkan bisa mengelola dan merawat barang-barang peninggalan masa lalu dengan cara paling baik dan bisa melestarikannya.

Pemandu Wisata

Pemandu wisata memang dapat berasal dari jurusan apa saja dan dari kalangan mana saja,

Namun, lulusan sejarah dan arkeolog dinilai sebagai orang yang paling tepat dan kredibel untuk menjelaskan tempat wisata bersejarah.

Pemahaman yang didapatkan lulusan arkeolog tidak hanya berasal dari buku saja, tetapi juga dari pengamatan dan penelitian langsung baik yang dilakukan oleh pendahulu maupun dari diri sendiri.

Ketika belajar banyak mengenai arkeologi dan sejarah, bisa jadi sejarah yang selama ini dipahami berbeda dengan kenyataan yang ditemukan di lapangan.

Fakta baru yang didapatkan ini bisa kamu bagikan ke masyarakat yang menggunakan jasa pemandu wisata.

Itulah segala fakta mengenai jurusan Arkeologi yang bisa kamu jadikan referensi memilih jurusan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com