Profesi ini bertanggung jawab untuk membantu perusahaan dalam melakukan transformasi digital, dengan cara mempelajari dan menganalisis sistem perusahaan, membuat rencana strategis untuk informasi digital, dan lain-lain.
Baca juga: Kenali 4 Platform Teknologi Kemendikbud Ristek
Rekomendasi jurusan dan kampus terbaik:
Fintech engineers merupakan profesi yang bertugas untuk merancang dan mengembangkan aplikasi yang berhubungan dengan teknologi keuangan.
Rekomendasi jurusan dan kampus terbaik:
Profesi ini bertugas untuk membuat perancangan sistem dan strategi dalam meningkatkan penjualan produk di sebuah platform bisnis online.
Baca juga: Ingin Berkarier di E-Commerce? Cek Pilihan Jurusan Kuliahnya
Rekomendasi jurusan dan kampus terbaik:
Profesi yang satu ini tugasnya adalah merancang dan mengembangkan strategi pemasaran digital, seperti optimalisasi Search Engine Optimization (SEO), email marketing, dan lain-lain.
Baca juga: Rangkul MarkPlus, Unika Atma Jaya Buka S2 Sustainability Marketing
Rekomendasi jurusan dan kampus terbaik:
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.