9. Merasa kurang perhatian.
10. Menurunnya fungsi kognitif dan kemampuan untuk meraih prestasi yang maksimal.
11. Memengaruhi psikososial dan emosi anak, terutama saat remaja.
Saat durasi tidur terpenuhi, fungsi tubuh si kecil akan bekerja secara optimal. Dengan begitu, anak juga akan terhindar dari berbagai penyakit, seperti stres, diabetes, hingga jantung.
Meski demikian, terlalu banyak tidur juga bisa mengacaukan sistem metabolisme yang akhirnya mengganggu produksi insulin dalam tubuh. hal ini dapat memicu lonjakan gula darah.
Anak-anak membutuhkan durasi tidur yang berbeda dari orang dewasa. Semakin muda usianya, semakin lama pula waktu yang dibutuhkan anak tidur setiap malam agar tubuhnya tetap fit.
Baca juga: Dosen UMM: Cacingan Bikin Anak Tidak Cerdas
Berikut durasi tidur anak yang baik: