Numerasi
Penguatan Karakter
Baca juga: Indomaret Buka Lowongan Kerja 2021 untuk Lulusan SMP, SMA, D3
Tayangan:
Terumbu Karang yang Disayang
Sinopsis:
Frans mengatakan pada kakaknya, Kak Lisa, bahwa ia kangen ke pantai. Kak Lisa lalu menunjukkan gambar terumbu karang. Tahukah kamu bahwa terumbu karang itu sebenarnya hewan yang hidup berkoloni? Mereka lalu membaca bacaan “Terumbu Karang, Denyut Nadi Lautan (Part 1),” dan mengira jumlah ikan berdasarkan data berbentuk tabel. Dari teks “Terumbu Karang Raja Ampat”, Frans jadi tahu terumbu karang terluas yang indah. Mereka lalu menggunakan diagram batang terkait keberadaan ekosistem terumbu karang di Indonesia. Mereka menyiapkan proyek kreatif membuat poster Jaring-jaring Makanan dan menentukan alat-alat dan bahannya.
Muatan dan materi pembelajaran:
Literasi
Numerasi
Penguatan Karakter
Tayangan:
Melindungi Fauna Laut
Sinopsis:
Ayah Dania sedang membersihkan akuariumnya, lalu membimbing Dania untuk menghias dengan pasir, batu-batuan, rumah-rumahan dan tanaman plastik. Ayah bercerita, dulu kakek memelihara arwana, ikan pemakan serangga, cacing, bahkan cicak. Ayah juga menjelaskan tentang hiu, salah satu hewan yang dilindungi. Mereka lalu membaca cerita “Hiu Si Penjaga Laut”. Dari situ Dania mengerti kenapa hiu dilestarikan, bagaimana dia menyeimbangkan ekosistem laut dan apa upaya pemerintah untuk menjaganya. Ayah lalu membantu Dania mengerjakan tugas menyunting naskah dengan tanda baca, serta mengerjakan soal mengeksplorasi data dan memahami konsep modus.
Muatan dan materi pembelajaran:
Literasi
Numerasi
Penguatan Karakter