Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Menjaga Kesehatan Mata Saat Pandemi dari Akademisi UGM

Kompas.com - 10/08/2021, 05:32 WIB
Albertus Adit

Penulis

"Yang terpenting makanan yang dikonsumsi seimbang," tutur dokter Yogo.

Jika mata merah karena kelelahan, ada beberapa cara yang dapat dilakukan, yakni:

1. Mengistirahatkan mata 10 menit kemudian nanti akan membaik sendiri,

2. Kalau alergi sudah berat boleh diberikan tetes mata namun tetap harus berhati-hati karena dalam obat tersebut terdapat pengawet,

3. Apabila sudah mengalami pembengkakan dan mata merah harus segera diperiksakan ke dokter spesialis mata.

Baca juga: 6 Tips Memilih Jajanan Sehat dari Ahli Gizi RSA UGM

"Untuk tambahan perlindungan juga alangkah lebih baik di masa pandemi seperti sekarang ini tidak menggunakan softlens namun menggunakan kacamata saja agar terhindar dari hal-hal buruk pada mata yang tidak diinginkan," terangnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau