Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Golongan Darah Dibedakan A B O, Bukan A B C

Kompas.com - 15/09/2021, 15:47 WIB
Ayunda Pininta Kasih

Penulis

Hal ini juga terjadi dengan golongan darah B yang menggumpal jika dicampur dengan darah dari golongan darah lain, tapi tidak dengan golongan darah B.

Sedangkan golongan darah C memiliki reaksi yang berbeda dalam penggumpalan darah ketika dicampur dengan golongan darah A dan B.

Baca juga: Lulusan dari 10 Jurusan Kuliah Ini Paling Dibutuhkan Dunia Kerja

Nah, perubahan nama golongan darah C menjadi O ini disebabkan karena faktor antigen yang ada pada golongan darah ini.

Pada golongan darah C ternyata tidak ada antigen golongan darah A dan B, tapi mengandung anti-A dan anti-B.

Akhirnya, di tahun 1910, golongan darah C diganti namanya menjadi O atau null, yang berarti kosong karena tidak memiliki antigen A dan B.

Sedangkan tipe AB yang merupakan golongan darah keempat disebut sebagai tidak ada tipe khusus.

Hal inilah yang menyebabkan saat ini ada empat golongan darah, yaitu A, B, O, dan AB.

Artikel ini telah tayang di bobo.grid.id dengan judul "Bukan Berdasarkan Alfabet, Mengapa Golongan Darah Manusia Dibedakan Menjadi A, B, O, dan AB?", Klik untuk baca: https://bobo.grid.id/read/082736035/bukan-berdasarkan-alfabet-mengapa-golongan-darah-manusia-dibedakan-menjadi-a-b-o-dan-ab?page=all 

(Penulis: Tyas Wening)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com