3. Memiliki asuransi atau investasi.
4. Memiliki dana darurat.
"Pentingnya dana darurat adalah karena kita tidak bisa memastikan masa depan," jelasnya.
Ia memberi contoh mahasiswa setiap bulan diberi uang saku sebesar Rp 1 juta oleh orang tuanya. Maka ia harus mengatur uang sakunya dengan aturan 50/20/30.
Yakni Rp 500.000 untuk kebutuhan, Rp 200.000 untuk menabung, dan Rp 300.000 adalah keinginan. "Kendalikan pengeluaran yang bersifat impulsif," pesannya.
Baca juga: Siswa, Ini Lho 5 Tips Menghadapi PTS
Tips lain adalah dengan memisahkan rekening tabungan dan rekening harian. Juga membuat catatan pengeluaran.
Banyaknya promo diskon yang beredar baik di platform online maupun offline jangan lantas menjadi mudah tergiur. Atau beli sesuatu sesuai kebutuhan saja.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.