Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Tips Jaga Kesehatan Saat Cuaca Ekstrem dari Dosen Unesa

Kompas.com - 21/02/2023, 15:25 WIB
Dian Ihsan

Penulis

Olahraga bisa menyehatkan jantung, mengurangi stres, membakar kalori, dan mengurangi berbagai risiko lainnya.

Baca juga: 10 Jurusan Unila Punya Daya Tampung Besar di SNBP 2023

Olahraga tidak melulu yang berat-berat seperti mengangkat beban, bisa juga dengan cara yang sederhana seperti push-up, sit-up, plank, jogging atau jalan pagi atau sore, naik dan turun tangga, dan sebagainya.

7. Kesehatan mental

Gangguan emosional atau mental bisa memicu munculnya berbagai penyakit yang membahayakan tubuh.

Bahkan, terbukti berisiko lebih tinggi bisa terkena penyakit kronis. Contoh gangguan mental yang sering dialami, yaitu bisa berupa depresi dan kecemasan yang berlebih.

Stres yang berlebihan akan membuat tubuh lelah dan pada akhirnya melemahkan produksi hormon adrenalin serta menurunkan sistem kekebalan tubuh.

Baca juga: 11 Jurusan Undip Punya Daya Tampung Besar di SNBP 2023

"Untuk mahasiswa jangan terlalu kepikiran terhadap tugas-tugas yang ada, kerjakan sebaik dan sebisanya dan kalau sedang sakit, istirahat dulu. Terkadang sesuatu tidak baik kalau dipaksakan," tukas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com