Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Tips Hindari Stres Saat Pandemi dari Kemendikbud

Kompas.com - 29/09/2020, 15:36 WIB
Albertus Adit

Penulis

KOMPAS.com - Tahun 2020 ini menjadi tahun yang berat bagi semua orang. Sebab, pandemi Covid-19 sangat berdampak luas pada kehidupan manusia.

Namun, semua orang harus bisa menjalani dengan baik. Karena bekerja dari rumah atau sekolah dari rumah tentu menyebabkan seseorang mudah stres.

Walaupun terkadang merasa cemas dan khawatir disaat keadaan seperti ini, tetapi kita tetap harus jaga kesehatan dan jangan sampai jatuh sakit.

Baca juga: Selingan Bermain agar Anak Tidak Stres Belajar Online

Merangkum akun Instagram Inspektorat Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Selasa (29/9/2020), berikut ini 6 tips hindari stres di masa pandemi bagi siswa maupun masyarakat:

1. Terapkan gaya hidup sehat

Jaga asupan makanan dan istirahat yang cukup. Olahraga untuk menjaga kondisi tubuh dan sering-sering mencuci tangan.

2. Lakukan aktivitas atau hobi di waktu luang

Coba lakukan kegiatan yang menyenangkan yang dapat mengalihkan pikiran kita. Lakukan hobi yang bisa dilakukan di rumah.

3. Komunikasi dengan orang terdekat

Ceritakan kecemasan yang dialmi pada keluarga atau sahabat yang dapat dipercaya. Jika tidak bisa bertemu langsung, maka bisa melalui telepon atau video call.

4. Tenangkan diri

Cobalah untuk tetap tenang dan berpikiran positif. Berdoa atau meditasi dapat membantu proses menenangkan diri.

5. Baca info dari sumber terpercaya

Carilah informasi yang akurat dan dari sumber terpercaya. Sehingga kita bisa memperkirakan resiko dan merencanakan tindakan pencegahan.

6. Kurangi intensitas melihat media online

Banyaknya berita yang berkembang di media massam media sosial atau televisi bisa membuat kita semakin cemas dan takut.

Baca juga: Akademisi UB: WFH Munculkan Tekanan Sosial Baru, Salah Satunya Stres

Karena itu, istirahatlah sebentar dari gawai dan coba selingi dengan kegiatan yang lebih menyenangkan. Misalnya saja membersihkan ruang tamu atau kamar yang kotor karena debu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terkini Lainnya

Pendaftaran Beasiswa S1 Al-Azhar Mesir 2025 Tutup Hari Ini, Segera Daftar

Pendaftaran Beasiswa S1 Al-Azhar Mesir 2025 Tutup Hari Ini, Segera Daftar

Edu
Biaya Kuliah Fakultas Kedokteran Unhas, Cek Rincian UKT dan Uang Pangkalnya

Biaya Kuliah Fakultas Kedokteran Unhas, Cek Rincian UKT dan Uang Pangkalnya

Edu
Cara Daftar SMMPTN-Barat 2025 di 28 PTN, Klik pendaftaran.smmptnbarat.id

Cara Daftar SMMPTN-Barat 2025 di 28 PTN, Klik pendaftaran.smmptnbarat.id

Edu
Kemendikdasmen Minta Guru Tak Tergiur Janji Kelulusan Seleksi PPG Guru Tertentu 2025

Kemendikdasmen Minta Guru Tak Tergiur Janji Kelulusan Seleksi PPG Guru Tertentu 2025

Edu
Jurusan UI dengan Biaya Uang Pangkal Termahal di Jalur Mandiri, Kedokteran Berapa?

Jurusan UI dengan Biaya Uang Pangkal Termahal di Jalur Mandiri, Kedokteran Berapa?

Edu
10 Jurusan UI dengan Uang Pangkal Termurah Jalur Mandiri SIMAK UI 2025

10 Jurusan UI dengan Uang Pangkal Termurah Jalur Mandiri SIMAK UI 2025

Edu
Apa Jadinya Bumi Tanpa Serangga? Simak Penjelasan Pakar IPB

Apa Jadinya Bumi Tanpa Serangga? Simak Penjelasan Pakar IPB

Edu
Siswanya Banyak Diterima Kampus Top Dunia, Ini Biaya SMA Pradita Dirgantara

Siswanya Banyak Diterima Kampus Top Dunia, Ini Biaya SMA Pradita Dirgantara

Edu
Cek 2 Sekolah Kedinasan Tanpa Syarat Tinggi Badan, Bisa Kuliah Gratis

Cek 2 Sekolah Kedinasan Tanpa Syarat Tinggi Badan, Bisa Kuliah Gratis

Edu
Tunjangan Insentif Guru Non-ASN di RA dan Madrasah Cair Juni 2025, Cek Kriterianya

Tunjangan Insentif Guru Non-ASN di RA dan Madrasah Cair Juni 2025, Cek Kriterianya

Edu
Tren Pekerjaan yang Akan Melejit dan Merosot di Tahun 2030

Tren Pekerjaan yang Akan Melejit dan Merosot di Tahun 2030

Edu
Kecurangan UTBK SNBT 2025 dan Robohnya Integritas, Perlu Ganti Sistem?

Kecurangan UTBK SNBT 2025 dan Robohnya Integritas, Perlu Ganti Sistem?

Edu
Seleksi PPG Guru Tertentu 2025 Dibuka 3 Batch, Ini Kriteria Guru yang Bisa Ikut

Seleksi PPG Guru Tertentu 2025 Dibuka 3 Batch, Ini Kriteria Guru yang Bisa Ikut

Edu
Program Wajib Belajar 13 Tahun Akan Diatur dalam RUU Sisdiknas

Program Wajib Belajar 13 Tahun Akan Diatur dalam RUU Sisdiknas

Edu
Guru Besar Pertama Polimedia Tegaskan Peran Penting Pendidikan Pancasila di Era Digital

Guru Besar Pertama Polimedia Tegaskan Peran Penting Pendidikan Pancasila di Era Digital

Edu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau