Sikap awal
1. Berdiri dengan salah satu kaki di depan dan kaki lainnya di belakang (jika kaki kiri di depan maka kaki kanan di belakang).
2. Salah satu tangan memegang bola dengan menjulurkan tangan ke depan.
3. Satu tangan ditarik ke belakang sejajar dengan bahu.
Pelaksanaan gerak
1. Ayunkan bola ke atas (tidak telalu tinggi).
2. Ayunkan tangan yang dibelakang.
3. Pukul bola dengan telapak tangan.
4. Pukul bola ketika turun sejajar dengan tangan yang bertugas untuk memukul bola.
Baca juga: Bagian dan Fungsi Ginjal, Info bagi Siswa SMP
Akhir gerakan
1. Kaki tetap seimbang.
2. Pandangan mata kea rah lajunya bola.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.