Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Prospek Kerja dan Besaran Gaji Lulusan Jurusan Sistem Informasi

Kompas.com - 04/10/2021, 14:08 WIB
A P Sari,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Pekerjaan mapan dengan gaji besar mungkin menjadi impian setiap orang. Dengan hal ini, seseorang bisa memiliki masa depan yang baik dan cemerlang.

Namun cita-cita tersebut tentunya harus dibarengi dengan sejumlah usaha. Pendidikan menjadi faktor utama yang harus dikejar terlebih dahulu.

Untuk memperoleh pendidikan yang menjamin cita-cita itu, seseorang harus bisa memilih jurusan dan universitas yang tepat.

Bagi Anda yang tertarik bekerja di bidang teknologi dan komputer, jurusan sistem informasi (SI) mungkin menjadi pilihan yang tepat.

Baca juga: Universitas BSI Luncurkan Solusi Kreatif Daftar Kuliah Tanpa Ribet

Pasalnya, jurusan tersebut menjanjikan prospek karier serta gaji yang besar bagi para lulusannya.

Sebagai informasi, SI merupakan bidang ilmu yang menggabungkan antara ilmu komputer dengan bisnis serta manajemen.

Setiap orang yang mengambil jurusan tersebut bisa belajar tentang cara identifikasi kebutuhan dan proses bisnis perusahaan berdasarkan data-data yang dimiliki perusahaan hingga menyusun sistem yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan.

Tidak heran, para lulusan SI bisa langsung turun ke dunia kerja. Hal ini dikarenakan banyak perusahaan yang membutuhkan skill dan keterampilan lulusan SI.

Baca juga: Lulusan dari 9 Jurusan Kuliah Ini Berpeluang Miliki Gaji Besar

Lulusan ini sangat dibutuhkan oleh perusahaan, baik swasta maupun negeri. Sebab, jurusan ini menjembatani programmer dengan user.

Selain memiliki prospek karier yang gemilang, salary atau gaji yang diterima para lulusan SI juga sangat bisa diperhitungkan.

Melansir situs Jobskarir.id, secara umum, gaji awal lulusan SI berada pada kisaran Rp 5 juta dengan posisi sebagai staf bidang teknologi informasi di suatu perusahaan.

Namun, pada kenyataannya, nominal gaji tersebut sangat bergantung pada tempat kerja serta kemampuan dan pengalaman yang dimiliki.

Baca juga: Kuliah Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak, Apa Saja Keunggulannya?

Semakin tinggi skill dan kemampuan yang dimiliki seseorang, semakin tinggi pula gaji yang akan didapatkan.

Universitas Bina Sarana Informatika (BSI) dalam keterangan tertulisnya, Senin (4/10/2021), membahas sejumlah prospek karier bagi lulusan SI yang dirangkum dari berbagai sumber.

1. Business analyst

Business analyst merupakan salah satu jabatan dalam pekerjaan yang memiliki peranan penting. Sebab, pekerjaan ini bertugas untuk menjembatani manajemen dengan pemegang saham serta tim IT dengan user.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terkini Lainnya

Cerita Novika, Alumnus UGM yang 15 Tahun Jadi Penyuluh Pertanian di Daerah 3T

Cerita Novika, Alumnus UGM yang 15 Tahun Jadi Penyuluh Pertanian di Daerah 3T

Edu
Kisah Pak Theo, Guru yang Mengajar Anak Suku Moskona di Teluk Bintuni, Papua Barat

Kisah Pak Theo, Guru yang Mengajar Anak Suku Moskona di Teluk Bintuni, Papua Barat

Edu
Profil Wamildan Tsani Panjaitan, Dirut Baru Garuda yang Lulusan SMA Taruna Nusantara dan AAU

Profil Wamildan Tsani Panjaitan, Dirut Baru Garuda yang Lulusan SMA Taruna Nusantara dan AAU

Edu
BRIN Beri Beasiswa Program Degree By Research bagi S2-S3, Ada Bantuan UKT dan Riset

BRIN Beri Beasiswa Program Degree By Research bagi S2-S3, Ada Bantuan UKT dan Riset

Edu
Ubah Wajah Industri Jamu, Irwan Hidayat Raih Gelar Honoris Causa dari Unnes

Ubah Wajah Industri Jamu, Irwan Hidayat Raih Gelar Honoris Causa dari Unnes

Edu
“Pangan Kasih dari Hati ke Rasa”, Gerakan Solidaritas Orang Muda untuk Akses Pangan

“Pangan Kasih dari Hati ke Rasa”, Gerakan Solidaritas Orang Muda untuk Akses Pangan

Edu
Inovasi Siswa SMAN 8 Purworejo, Bikin Lampu Otomatis hingga Buka Pintu dengan KTP

Inovasi Siswa SMAN 8 Purworejo, Bikin Lampu Otomatis hingga Buka Pintu dengan KTP

Edu
Perkuat Pendidikan Indonesia, Yasbil Luncurkan 'Beasiswa Anak Teladan Indonesia 2025'

Perkuat Pendidikan Indonesia, Yasbil Luncurkan "Beasiswa Anak Teladan Indonesia 2025"

Edu
Tips Tembus Publikasi di Jurnal Bereputasi ala Pakar dari Ural Federal University, Rusia

Tips Tembus Publikasi di Jurnal Bereputasi ala Pakar dari Ural Federal University, Rusia

Edu
Kisah Prof. Rainiyati, 12 Tahun Rampungkan Usaha Jadi Guru Besar Unja

Kisah Prof. Rainiyati, 12 Tahun Rampungkan Usaha Jadi Guru Besar Unja

Edu
Cerita Alumni Telkom University, Ikut Desain Mobil Kepresidenan MV3 Garuda

Cerita Alumni Telkom University, Ikut Desain Mobil Kepresidenan MV3 Garuda

Edu
Perkuat “Growth Mindset”, 516 Beswan Djarum Diharapkan Temukan Potensi Diri

Perkuat “Growth Mindset”, 516 Beswan Djarum Diharapkan Temukan Potensi Diri

Edu
Mendikdasmen Ingin Ada Pramuka Bhayangkara di Sekolah, Apa Itu?

Mendikdasmen Ingin Ada Pramuka Bhayangkara di Sekolah, Apa Itu?

Edu
Tangguhkan Gelar Doktor Bahlil, UI Akui Harus Lakukan Perbaikan Internal

Tangguhkan Gelar Doktor Bahlil, UI Akui Harus Lakukan Perbaikan Internal

Edu
Cerita 2 Profesor Perempuan Unej, Susul Suami Jadi Guru Besar di Fakultas yang Sama

Cerita 2 Profesor Perempuan Unej, Susul Suami Jadi Guru Besar di Fakultas yang Sama

Edu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau