Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siswa, Ini 5 Fakta Unik Platipus yang Langka

Kompas.com - 18/03/2022, 11:35 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

Platipus tidak mempunyai gigi, mereka makan dengan cara menelan makanannya bersamaan dengan batu-batu kecil.

Hal itu supaya makanannya lumut dengan batu-batu tersebut.

Jenis makanan platypus, yakni cacing, udang, dan hewan kecil yang hidup di dasar sungai.

Baca juga: Tim ITB Teliti Fosil di Waduk Saguling, Temukan Fakta Hewan Purba

5. Platipus sempat dikira bukan hewan sungguhan

Platipus memiliki bentuk tubuh seperti gabungan dari bebek dan berang-berang.

Bahkan George Shaw, naturalis abad 19 yang pertama menemukan platipus mengakui, platipus secara natural mirip seperti hewan artificial (buatan).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com