Tenaga pendidik profesional BIFA melatih siswa untuk mendapatkan pengalaman berharga ke berbagai lingkungan penerbangan, seperti di Bandara Letkol Wisnu, Buleleng, Bandara Tjilik Ruwut, Palangkaraya, dan di Bandara Banyuwangi, Banyuwangi.
Bagi kamu yang ingin mengetahui lebih lanjut tentang BIFA, berikut lisensi hingga biaya kuliahnya.
Lisensi BIFA
BIFA memberikan program pelatihan yang cepat dan lisensi Private Pilot License - Executive (PPL-E) dengan memberikan:
1. Program pelatihan lapangan yang fleksibel disesuaikan waktu (kelas daring).
Baca juga: Kisah Ida Ayu dan I Wayan, Mahasiswa UI Peraih IPK 4,00
2. Mempelajari cara terbang didampingi oleh instruktur berpengalaman.
3. Lokasi pelatihan penerbangan di pangkalan BIFA.
Persayaratan masuk:
Dokumen yang dibutuhkan:
Baca juga: Profil SMA Ignatius Global School, SMA Swasta Terbaik di Palembang
Biaya kuliah sekolah penerbangan di BIFA sekitar Rp 985 juta. Lalu ada asuransi kecelakaan diri pelajar Rp 12,5 juta, dan deposit mahasiswa Rp 25 juta.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.