Ridho Rhoma yang juga menjadi salah satu peserta kegiatan literasi ini. "Anak zaman now, di zaman modern sekarang yang semua informasi dibanjiri dari mana-mana membutuhkan peranan lebih ekstra dari keluarga dan lingkungan," ujar Ridho.
Ia mengimbau keluarga dan lingkungan perlu memberikan dukungan dalam penguatan literasi positif anak melalui pengawasan sumber bacaan yang dikonsumsi dan juga dengan memberikan teladan langsung pada anak.
Baca juga: Guru, Kemendikbud Gelar Webinar Asesmen dan Pembelajaran Literasi-Numerasi
"Jangan ragu untuk share atau berbagi praktik baik literasi seperti ini. Mulai dari hal yang kecil dan mulai dari diri sendiri. ketika kita menjadi contoh dapat membawa dampak lebih besar dari komunikasi verbal saja," ujarnya.
Guru Besar Psikologi UI Prof. Lydia Freyani Hawadi turut memberikan apresiasi positif atas pelaksanaan kegiatan literasi ini.
"Ini satu hal luar karena diselenggarakan di tengah pandemi tentunya ini memberikan suatu motivasi bagi peserta. Semoga lomba ini bisa memunculkan motivasi internal yang lebih, wawasan dan nilai-nilai yang diperoleh dapat dinternalisasi dalam kehidupan mereka kelak," ujar Prof. Lydia.
Lomba Membaca Lomba baca buku "Semua Membacanya" menargetkan dapat melibatkan 10.000 peserta yang serentak dalam kurun waktu 17 Agustus hingga 24 Oktober 2020 membaca kehidupan Rasulullah.
1. Tahapan
Gelaran lomba terbagi atas beberapa tahapan, yakni:
Baca juga: 5 Penyebab Rendahnya Kemampuan Literasi Siswa Indonesia
2. Penilaian
Penilaian Lomba, terdiri dari:
3. Bahan uji
Buku yang diujikan terdapat dua pilihan:
Peserta dapat memilih salah satu dari judul buku tersebut untuk dibaca. Pada waktu ujian final tanggal 25 Oktober 2020, peserta dapat memilih soal sesuai buku yang dibaca.
4. Hadiah pemenang
Selain menargetkan 10.000 peserta, Majalah Mata Air menyediakan total hadiah Rp 60 juta bagi 34 pemenang dengan rincian sebagai berikut:
Informasi lengkap dapat diakses melalui: http://bit.ly/lomba-baca atau http://majalahmataair.com/semua-membaca-rasul/
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.